PASAR BABAT


FotoSejarah Pendirian Pasar :

Pasar Babat mulai berdiri pada tahun 1988 dan revitalisasi terakhir pada tahun 2012

Alamat Pasar :

Jl. Raya Babat - Bojonegoro, Banaran, Babat, Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan

Area Pasar :

Pasar Babat merupakan pasar tradisional yang memiliki letak strategis berada di persimpangan jalur antara Surabaya – Cepu, Bojonegoro dan Jombang – Tuban.

Jam Operasional :

24 Jam

Luas Pasar :

  • Luas Tanah       : 17543 m²
  • Luas Bangunan : 22460 m²

Jumlah Kios/ Los :

  • Kios         : 947 Unit
  • Los          : 946 Unit

Jumlah Pedagang :

Jumlah Pedagang di Pasar Babat sebanyak 598 Pedagang yang terdiri dari :

  • Pedagang yg menempati Kios : 570 Pedagang
  • Pedagang yg menempati Los :    28 Pedagang

Jenis barang yang diperdagangkan :

  • Kelontong/peracangan
  • Sembako
  • Makanan/minuman
  • Perlengkapan Rumah Tangga
  • Ikan
  • Daging
  • Sayur - mayur
  • Buah
  • Dll